"Kau harus berusaha keras untuk itu. Itu salah satu aturan main Alison."
"Aturan Alison?" ulang Patrick.
"Yeah. Jangan khawatir---nanti kau akan tahu," kata Laurie.
Setelah kematian ibunya, Alison enggan bergaul dengan orang lain selain Laurie Kuzmuskus, sahabatnya. Ia menjauhkan diri hampir dari semua orang dan diam-diam menjalani hidupnya berdasarkan aturan main yang dibuatnya sendiri.
Mereka pun berkenalan dengan Patrick Kirk, si anak baru. Bertiga, mereka bekerja di koran sekolah dengan kolom andalan Laurie berjudul "Kuz Why?". Laurie yang blakblakan bisa dengan mudah bercanda dan menjuluki teman barunya "Patrick Kirkpatrick". Meskipun Alison mulai menyukai Patrick, ia tidak ingin mengatakan apa-apa atau melakukan pendekatan pada cowok itu karena ia tahu, Laurie juga menyukai Patrick, dan Alison selalu mendahulukan kepentingan sahabatnya.
Alison tetap menyimpan perasaannya untuk dirinya sendiri. Ia juga menyimpan semua barangnya di tas ranselnya daripada harus menggunakan lokernya. Kuz why?
07 Januari 2011
THE ALISON RULES (Catherine Clark)
Diposting oleh ASTERIXGROUP di 20.06
Label: Book Review
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Followers
Kategori Tulisan
- Announcement (11)
- Book Review (139)
- Kota Kita (2)
- Members Corner (11)
- Tips and Trick (2)
Arsip Blog
-
▼
2011
(112)
-
▼
Januari
(14)
- Pengkhianatan Di Belle Rose (Beverly Barton)
- Penebusan Dosa ( Lisa Jackson)
- Kekasih Kapten Jack (Stephanie Laurens)
- BUKU BARU EDISI 28 JANUARI 2011
- CINTA SANG DUCHESS (Eloisa James)
- KATAKAN CINTA (Johanna Lindsey)
- Keluarga Dambaan Hank (Roxann Delaney)
- MEMIKAT SANG PEWARIS (Julia Quinn)
- Memikat Sang Raja (Kristin Gold)
- BUKU BARU EDISI 14 JANUARI 2011
- BAYANGAN YANG MENYILAUKAN (Melisa Marr)
- BERMAIN API (Derek Landy)
- THE ALISON RULES (Catherine Clark)
- BUKU BARU EDISI 07 JANUARI 2010
-
▼
Januari
(14)
<FONT >
0 komentar:
Posting Komentar